Head to Head dan Statistik Osasuna vs Barcelona

prediksibola855 – Osasuna dan Barcelona akan bertemu di pekan ke-8 La Liga 2024/2025. Pertandingan Liga Spanyol antara Osasuna vs Barcelona ini dijadwalkan kick-off Minggu, 29 September 2024, jam 02.00 WIB.

Dalam laga kandang vs Barcelona di La Liga musim lalu, Osasuna kalah tipis. Osasuna kalah dengan skor 1-2.

Gol pembuka Barcelona oleh Jules Kounde pada menit 45 sempat dibalas oleh Osasuna melalui gol Chimy Avila di menit 76. Namun, didahului kartu merah Alejandro Catena, gawang Osasuna dibobol Robert Lewandowski dari titik penalti di menit 86. Osasuna akhirnya kalah.

Head to Head Osasuna vs Barcelona

Rekor pertemuan di La Liga
Osasuna menang: 16
Seri: 18
Barcelona menang: 50.

5 pertemuan terakhir
01/02/24 Barcelona 1-0 Osasuna (La Liga)
12/01/24 Barcelona 2-0 Osasuna (Supercopa de Espana)
04/09/23 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
03/05/23 Barcelona 1-0 Osasuna (La Liga)
09/11/22 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga).

5 pertandingan terakhir Osasuna (K-M-K-M-S)
30/08/24 Girona 4-0 Osasuna (La Liga)
01/09/24 Osasuna 3-2 Celta Vigo (La Liga)
17/09/24 Rayo Vallecano 3-1 Osasuna (La Liga)
21/09/24 Osasuna 2-1 Las Palmas (La Liga)
25/09/24 Valencia 0-0 Osasuna (La Liga).

5 pertandingan terakhir Barcelona (M-M-K-M-M)
31/08/24 Barcelona 7-0 Real Valladolid (La Liga)
15/09/24 Girona 1-4 Barcelona (La Liga)
20/09/24 Monaco 2-1 Barcelona (Liga Champions)
22/09/24 Villarreal 1-5 Barcelona (La Liga)
26/09/24 Barcelona 1-0 Getafe (La Liga).

Statistik Kedua Tim

  • Osasuna kalah 8 kali dan tanpa kemenangan dalam 9 laga terakhir vs Barcelona di semua kompetisi (M0 S1 K8).
  • Osasuna baru menang 3 kali di La Liga musim ini (M3 S2 K2, gol 8-11).
  • Osasuna selalu menang dengan margin 1 gol dalam 3 laga kandang terakhir di La Liga: 1-0 vs Mallorca, 3-2 vs Celta Vigo, 2-1 vs Las Palmas.
  • Barcelona masih sempurna di La Liga musim ini, juga telah mencetak total 23 gol dan baru kebobolan 5 (M7 S0 K0, gol 23-5).
  • Barcelona selalu menang dalam 11 laga terakhir di La Liga.
  • Barcelona selalu mencetak minimal 2 gol dalam 8 laga tandang terakhir di La Liga.
  • Barcelona selalu kebobolan 1 gol dalam 5 laga tandang terakhir di La Liga.
  • Barcelona selalu menang dalam 6 laga terakhir vs Osasuna di semua kompetisi.
  • Barcelona 6 kali clean sheet dalam 9 laga terakhir vs Osasuna di semua kompetisi.

 

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *